Sesungguhnya koperasi memiliki tujuan yang mulia tetapi belum bekerja secara

Berikut ini adalah pertanyaan dari Aranesia3100 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sesungguhnya koperasi memiliki tujuan yang mulia tetapi belum bekerja secara optimal bagi perekonomian indonesia karena berbagai hambatan struktural yang harus diselesaikan. jelaskan hambatan-hambatan tersebut!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Koperasi mempunyai hambatan struktural yang bisa menghambat pengaruhnya terhadap perekonomian Indonesia. Contohnya yaitu kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) yang rendah, keberpihakan stakeholder kepada pihak lain, dan sistem monitoring kelembagaan berbasis konvensional.

Pembahasan

Hambatan struktural merupakan rintangan yang harus dilewati suatu bisnis atau perusahaan untuk memasuki pasar tertentu. Jenis-jenis hambatan struktural, yaitu:

Skala ekonomi

  • Biaya penelitian dan pengembangan yang besar
  • Efek jaringan
  • Sunk cost yang tinggi
  • Penguasaan sumber daya atau bahan baku utama

Koperasi juga mempunyai hambatan struktural, yaitu:

  • Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) yang rendah.

Mayoritas pengurus koperasi tidak mempunyai kemampuan yang cukup sehingga banyak koperasi sukar untuk tumbuh dan berkembang serta tujuan koperasi sulit digapai.

  • Keberpihakan stakeholder kepada pihak lain.

Koperasi era masa kini dituntut untuk lebih mandiri serta tidak bergantung pada wilayah binaannya. Seolah-olah tidak boleh ada badan hukum dalam badan hukum.

  • Sistem monitoring kelembagaan berbasis konvensional.

Gerakan koperasi mengatakan bahwa pemerintah yang mengawasi serta melayani kelembagaan koperasi masih berbasis konvensional. Sehingga pada beberapa kasus, ketika koperasi kehilangan Akta Pendirian dan Akta Badan Hukum akan sukar untuk mengurus salinannya ke dinas koperasi.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang:

materi tentang pengertian koperasi pada yomemimo.com/tugas/1768440

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Aug 22