Berikut ini adalah pertanyaan dari queenkheyla08 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Nama ahli sosiologi dan teori nya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Auguste Comte (1798-1857)
Tokoh Sosiologi Dunia - Auguste ComteAuguste Comte merupakan ilmuwan asal Perancis yang juga mendapat julukan sebagai Bapak Sosiologi. Istilah sosiologi pertama kalinya juga dikemukakan oleh Comte di tahun 1839. Berikut beberapa isi dari teori dari Augusthe Comte sebagai tokoh dalam sosiologi:
•Sebelumnya, penggunaan istilah fisika sosial digunakan yang diadaptasi daro Adholpe Quetelet digunakan untuk menunjukkan studi statistika yang berkaitan dengan gejala miral.
•Kemudian Comte mengubahnya menjadi sosiologi yang menandakan sebagai ilmu yang baru untuk masyarakat.
•Comte merupakan tokoh yang menganut aliran positivisme yang cukup terkenal. Penganut positivis ini percaya jika masyarakat merupakan salah satu bagian dari alam yang mana menggunakan metode penelitian empiris digunakan untuk hukum-hukum sosial.
Penjelasan:
["Lelah tidak pernah dirasakan oleh mereka yang tidak mau berusaha."]
❤️#SEMOGA BERMANFAAT#❤️
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sauttuahalomoanhtb18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 16 Nov 22