susun lah doa yg ada pujian, syukur, permohonan dengan tema

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafaelfandisagala pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Susun lah doa yg ada pujian, syukur, permohonan dengan tema bertanggung jawab dalam hidup bersama keluarga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Doa Dengan Tema Bertanggung Jawab Bersama Keluarga

Penjelasan:

Doa yang baik harus memiliki 3 unsur utama yakni pujian syukur dan permohonan

--Doa--

Pujian: Allah bapa yang maha baik dan maha pengasih. Syukur: Kami bersyukur atas hari hari yang telah kami jalani hingga pada saat hari ini terimakasih bapa kami masih dapat merasakan nikmat sehat dan nafas kehidupan yang masih dapat berkenan bagi kami. Permohonan: Kami juga berdoa untuk keluarga kami untuk ayah dan ibu berkatilah mereka selalu lancarkanlah dan mudahkanlah segala usaha pekerjaan mereka kiranya meraka tetap tabah dan sabar membimbing dan mengajari kami anak anaknya yang telah Tuhan titipkan ampunilah juga segala dosa maupun kesalahan yang telah kami lakukan pada hari hari kami semoga kami dapat menjadi pribadi yang lebih baik lagi ya bapa... Inilah doa doa kami bapa jika doa kami belum sempurna, sempurnakan ya bapa, doa ini kami panjatkan kehadirat mu sang juru selamat kami.. Amin..

JANGAN CURI IDE SAYA! , KECUALI MAU DIPAKE UNTUK TUGAS/LATIHAN

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ronaulisimbolon57 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Jul 23