Keberadaan sosiologi dapat diterapkan dalam dunia penelitian karena sosiologimemiliki?.

Berikut ini adalah pertanyaan dari firmansidik2778 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Keberadaan sosiologi dapat diterapkan dalam dunia penelitian karena sosiologimemiliki?.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut Auguste Comte, sosiologi adalah ilmu yang bertujuan untuk mengetahui masyarakat, dan dengan pengetahuan itu, seseorang dapat menjelaskan, meramal, serta mengontrol masyarakat. Oleh sebab itu, sosiologi sebagai ilmu pengetahuan, memiliki beberapa kegunaan. Salah satunya adalah sebagai bahan penelitian sosial.

Ilmu sosiologi diperlukan untuk memelajari berbagai fenomena sosial dalam masyarakat, sehingga dapat dijelaskan secara logis. Dalam hal tersebut, sosiologi diperlukan untuk menganalisis fenomena sosial yang ada melalui metode penelitiannya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh falahitaputri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Feb 23