Perhatikan ciri-ciri kelompok sosial!(1). struktur dalam kelompok disusun secara hierarki

Berikut ini adalah pertanyaan dari dewiafia5609 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan ciri-ciri kelompok sosial!(1). struktur dalam kelompok disusun secara hierarki dan berjenjang.(2). prilaku antar annggota dibatasi oleh system peraturan kelompok.(3). hubungan pribadi bersifat intim.(4). setiap anggota memiliki tugas sesuai jabatan.(5). intensitas petemuan antar anggota tinggi dan ciri-ciri kelompok formal ditunjukan oleh nomor…..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ciri-ciri kelompok formal terdapat pada pilihan 1, 2 dan 4.

Dari pilihan di atas, yang termasuk ke dalam ciri kelompok sosial formal adalah :

  1. Struktur dalam kelompok disusun secara hierarki dan berjenjang (1)
  2. Perilaku antar anggota dibatasi oleh sistem peraturan kelompok (2)
  3. Setiap anggota memiliki tugas sesuai jabatan (4)

PENJELASAN :

Kelompok sosial adalah sekumpulan individu yang saling berinteraksi serta memiliki tujuan tertentu. Kelompok sosial memiliki berbagai jenis, salah satu jenis kelompok sosial adalah kelompok sosial formal seperti yang disebutkan ciri-cirinya pada poin di atas.

Berikut jenis-jenis kelompok sosial lainnya (secara umum) :

  • Kelompok sosial informal = Kelompok sosial dengan ciri-ciri bersifat tidak resmi dan biasanya tidak terikat dengan aturan tertulis
  • Kelompok sosial primer = Kelompok sosial yang terbentuk karena adanya persamaan tujuan dan bersifat pribadi
  • Kelompok sosial sekunder = Anggota kelompok yang anggotanya tidak perlu saling mengenal secara pribadi

Pelajari Lebih Lanjut :

SEMOGA MEMBANTU ;)

_______________________

___Detail Jawaban_____

Kelas : XI

Mapel : Sosiologi

Bab : 6 (Kelompok Sosial)

Kode : 11.20.6

Kata Kunci : Kelompok Sosial

_________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stephanithalias dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22