jenis data penelitian di bawah ini yang diperoleh berdasarkan sifatnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari kobururiski pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jenis data penelitian di bawah ini yang diperoleh berdasarkan sifatnya adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

. Jenis data penelitian berdasarkan sifatnya

Jenis data penelitan berdasarkan pada sifatnya ini terdapat dua jenis, yaitu data kualitatif atau data yang berbentuk kalimat serta data kuantitatif atau data yang berbentuk angka.

- Data kualitatif.

Jenis data penelitian kualitatif ini merupakan data yang dibuat dengan kalimat ataupun kata-kata, bukan dengan angka. Berbagai macam cara pun bisa kamu lakukan untuk memperoleh jenis data penelitian kualitatif ini.

Kamu bisa mengumpulkan data dengan wawancara, analisis dokumen, diskusi terfokus ataupun dengan observasi transkip. Selain itu, kamu pun bisa memperoleh sebuah data kualitatif ini memalui rekaman video dan juga melalui sebuah foto.

Jenis data penelitian kualitatif ini pun bisa disebut pula dengan data kategorik ataupun pengelompokan. Karena penyusunan data jenis kualitatif ini bisa dilakukan dengan mengelompokan berdasarkan nama ataupun ketegori yang ada.

- Data Kuantitatif

Data kuantitatif ini merupakan jenis data penelitan yang berupa angka ataupun bilangan. Jenis data penelitian ini pun bisa kamu olah dan juga kamu analisis dengan perhitungan matematika ataupun statistika.

Hal ini karena data yang yang kamu peroleh hanya berupa angka saja, sehingga perlu ada pengolahan untuk mendapatkan tujuan yang diinginkan.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NesaAkiko dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Jun 21