Berikut ini adalah pertanyaan dari Auliabelasyarif1529 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Salah satu kelompok sosial adalah Keluarga. Empat alasan secara teoritis berdasarkan karakteristik yang menandakan suatu kelompok yaitu faktor darah, faktor geografis, faktor kepentingan, dan faktor daerah asal keluarga dapat dikatakan sebagai bagian dari kelompok sosial karena telah memenuhi syarat dan ciri ciri dari kelompok sosial. Salah satunya adalah karena di dalam keluarga terdapat interaksi antar satu dan lain dan terjadi hubungan timbal balik di dalamnya.
Pembahasan
Menurut Robert K. Merton, kelompok sosial adalah sekelompok orang yang saling berinteraksi sesuai pola-pola yang telah matang atau mapan. berdasarkan pengertian tersebut dapat kita simpulkan bahwa kelompok sosial merupakan sekelompok manusia yang saling berinteraksi dan memiliki hubungan timbal balik antar satu dan lainnya. Salah satu kelompok sosial yang dimiliki setiap individu adalah keluarga, keluarga merupakan kelompok sosial yang paling kecil di masyarakat.
Ciri-ciri kelompok sosial :
- Adanya interaksi
- Terdapat hubungan timbal balik
- Memiliki rasa solidaritas dan kebersamaan
- Adanya kesadaran dari masing-masing individu bahwa merka adalah bagian dari suatu kelompok
- Adanya struktur tugas setiap individu
- Jika terjadi suatu kejadian pada satu individu dalam kelompok, maka akan mempengaruhi individu kelompok yang lain
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian sosiologi yomemimo.com/tugas/9949299
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 24 Aug 22