Sebutkan 10 dosa yang melanggar 10 perintah tuhan semogaa dijawab yya<33

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfin5048 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 10 dosa yang melanggar 10 perintah tuhan
semogaa dijawab yya<33

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

10 dosa yg melanggar perintah Tuhan yaitu

  • Menyembah Tuhan lain
  • Menyembah Patung
  • Menyebut Nama Tuhan Dengan Sembarangan
  • Tidak Menyediakan Waktu Untuk Beribadah Kepada Tuhan
  • Tidak Menghormati Orang Tua
  • Membunuh
  • Berzinah
  • Mencuri
  • Berdusta
  • Mengingini Harta sesama kita

Pembahasan

kesepuluh perintah Tuhan tersebut mengatur hubungan antar umat manusia dengan Tuhan dan hubungan umat manusia dengan sesamanya.dengan menaati 10 perintah Tuhan berarti umat israel menunjukan umat kesetiannya kepada Tuhan, sehingga mereka akan memperoleh keselamatan.

10 PERINTAH TUHAN YAITU :

  1. Akulah Tuhan Allahmu, Jangan Ada Padamu allah Lain di Hadapan-Ku.
  2. Jangan Membuat Bagimu Patung yang Menyerupai Apapun yang Ada di Langit, di Bumi, dan di Dalam Bumi.
  3. Jangan Menyebut Nama Tuhan Allahmu dengan Sembarangan.
  4. Ingatlah dan Kuduskanlah Hari Sabat / Hari Tuhan.
  5. Hormatilah Ayahmu dan Ibumu.
  6. Jangan Membunuh.
  7. Jangan Berzinah.
  8. Jangan Mencuri.
  9. Jangan Mengungkapkan Saksi Dusta Tentang Sesamamu.
  10. Jangan Mengingini Rumah Sesamamu, Jangan Mengingini Isterinya, Atau Apapun yang Menjadi Milik Sesamamu

Note

10 PERINTAH TUHAN YESUS TERTULIS DI (KELUARAN 20 : 1 - 17)

Cari Lebih Lanjut

  • apa saja 10 perintah Tuhan

➡https://brainly/co.id/tugas/627288292

  • apa tujuan Tuhan menurunkan 10 perintah Tuhan

yomemimo.com/tugas/01991157841

  • di mana Tuhan menurunkan 10 perintah Tuhan

yomemimo.com/tugas/3325799771

Detail Jawaban

  • Mapel : Pendidikan Agama Kristen Dan Budi Pekerti
  • Kelas : 8
  • Kode : 8.11.2
  • Kode Kategori : 8.1.3
  • Materi : 10 Hukum Taurat

\huge{\purple{\boxed{\orange{*Y}{\pink{G*}{\blue{}{\green{}}}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yemimagintingg12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 31 Oct 21