Berikut ini adalah pertanyaan dari cintangabang pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jelaskan mengapa dalam kehidupan sehari hari kita perlu menanamkan sikap toleransi terhadap sesama ,baik itu yangberbeda suka atapun agama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
Dalam kehidupan sehari-hari kita perlu menanamkan sikap toleransi terhadap sesama untuk menciptakan kondisi lingkungan yang nyaman, tentram dan aman. Juga untuk memastikan kita tetap berpedoman kepada pancasila yang memiliki semboyan bhineka tunggal ika.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ownfridge dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 01 Jan 22