4. Setiap hari Hendri berangkat sekolah mengendarai sepeda motor. Ia selalu

Berikut ini adalah pertanyaan dari rijalnarjo pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4.Setiap hari Hendri berangkat sekolah mengendarai sepeda motor. Ia selalu mengenakan helm
berstandar SNI, membawa surat-surat penting, dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas.
Perilaku tersebut ia terapkan agar tercipta ketertiban dalam lingkungan masyarakat. Ilustrasi
tersebut menunjukkan Hendri melaksanakan norma....
A Adat istiadat
B Cara
C Kebiasaan
D Hukum
E Tata kelakuan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Hukum

Penjelasan:

Mengenakan helm berstandar SNI, membawa surat-surat penting, dan mematuhi rambu lalu lintas adalah hukum dalam mengendrai motor. Nah, terlihat bahwa Hendri mematuhinya. Ia melaksanakan norma hukum.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kelvinho018527 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22