1.mengapa pedofilia dikatakan sebagai penyimpangan ?2.analisislah cara mengatasi pedofilia di

Berikut ini adalah pertanyaan dari alyaalyamaharani77 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.mengapa pedofilia dikatakan sebagai penyimpangan ?2.analisislah cara mengatasi pedofilia di indonesia?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Pedofil adalah orang yang memiliki orientasi seksual menyimpang terhadap anak-anak, umumnya anak berusia 13 tahun ke bawah atau yang lebih muda. Pedofilia sendiri adalah perilaku menyimpang tersebut.American Psychiatric Association (APA) memasukkan penyimpangan seksual ini sebagai penyakit mental sejak tahun 1968. Dengan kata lain, pelaku pedofil adalah orang yang tidak waras secara mental atau mengalami kelainan mental.

Tidak semua pedofil menganiaya anak. Tindakan mereka ditentukan oleh keinginan atau motivasi pribadi, anak bisa mengalami kekerasan seksual secara langsung atau tidak langsung, namun tetap berbahaya.

2.- Menjalin komunikasi dan hubungan yang baik dengan anak.

- Mengajari anak berinteraksi sosial sedari dini.

- Memberikan edukasi seksual sederhana seperti bagian tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh orang lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andinjuita04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22