Berikut ini adalah pertanyaan dari adiferizhanst pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Peningkatan adanya kriminalitas di lingkungan masyarakat dapat disebabkan oleh faktor kurangnya lapangan pekerjaan dan kemiskinan yang ada. Sehingga rangsangan kognitif pada otak seseorang yang miskin dan tidak bisa memenuhi kebutuhan hidupnya itu menurut saya, bagaimana caranya agar dia bisa hidup terus-menerus. Alhasil untuk bisa bertahan hidup dilakukanlah suatu tindakan yang terpaksa ia lakukan seperti, melanggar aturan norma/moral di masyarakat sebut saja mencuri, membunuh dsb.
2. Seharusnya hukum memandang hal seperti ini secara objektif. Karena menurut saya hal ini terjadi karena adanya redistribusi Pendapatan yang kurang mumpuni dari pemerintah seperti pemberian subsidi/bantuan kepada fakir miskin dan orang-orang yang membutuhkan, belum sepenuhnya redistribusi pendapatan yang dilakukan tepat sasaran. Maka dalam ranah hukum harus dilakukan pertimbangan sebijak mungkin untuk menentukan suatu hal represif yang sesuai untuk resolusi ini, dan berdasar pada norma/konstitusi tertinggi negara.
3. Kurangnya lapangan pekerjaan, kemiskinan, perbedaan kelas/strata sosial dsb.
Kembali lagi ini hanya pendapat saya, jadi mohon kebijaksanaannya. Saya juga masih kurang meriset secara lebih mendalam mengenai hal ini.
Semoga membantu..
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VArys18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 12 Jun 22