Penelitian tentang berbagai gejolak hubungan sosial dalam bentuk konflik horizontal

Berikut ini adalah pertanyaan dari hanifahasna310 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penelitian tentang berbagai gejolak hubungan sosial dalam bentuk konflik horizontal menjadi perhatian sosiolog. Hasil penelitian disimpulkan bahwa telah terjadi perubahan kebijakan yang tidak dapat diterima masyarakat. Hal ini merupakan bentuk fungsi sosiologi sebagai ....*
pemecahan masalah sosial
evaluasi hasil pembangunan
perencanaan kebijakan sosial
penerapan ilmu sosiologi
teoritis ilmu sosiologi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teoristis ilmu soiologi

Penjelasan:

+ fungsi sosiologi: sebagai penelitian, pembangunan, perencanaan, dan pemecah maslah sosial. Adapun peran sosiologi adalah sebagai ahli riset, sebagai konsultan kebijakan, sebagai praktisi dan sebagai guru atau pendidik.

+ Sosiologi bersifat teoretis artinya ilmu yang disusun berdasarkan data serta hasil observasi yang akurat. Ciri teoretis menekankan hubungan sebab akibat dari gejala sosial di masyarakat. Sosiologi bersifat teoretis menekankan pada penyusunan abstraksi yang merupakan kerangka dari susunan berbagai unsur logis.

good luck

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auriyalis46 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22