Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilaristi2110 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Apa yang dirasakan pelaku bullying ketika membully?
Penjelasan:
yang dirasakan pelaku bullying ketika membully ialah rasa bangga atau puas terhadap yang ditindas. kebanyakan, pelaku bullying merasa puas jika dia berhasil membuat yang ditindas itu merasa putus asa. akibatnya, dia akan makin seenaknya, seolah-olah memiliki jabatan diatas korban. sampai-sampai tidak punya rasa bersalah sekalipun, jika korban sampai memiliki gangguan mental
dampak yang diterima oleh korbannya tidak hanya gangguan mental, bisa saja seperti:
1. masalah psikologis
2. masalah fisik
3. gangguan tidur
4. pikiran untuk bunuh diri
5. tidak bisa menyatu dengan orang-orang di sekitar
6. gangguan prestasi.
Dampak bullying bisa terasa saat itu juga maupun berpuluh-puluh tahun setelahnya. Dampak jangka pendek yang dirasakan antara lain gangguan psikologis seperti depresi dan gangguan kecemasan, gangguan tidur, hingga penurunan prestasi di sekolah maupun tempat kerja.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh key3068 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 27 Nov 22