contoh komunikasi interpersonal pasca pandemi,dan analisis tahapan hubungan menurut Joseph

Berikut ini adalah pertanyaan dari davina312 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh komunikasi interpersonal pasca pandemi,dan analisis tahapan hubungan menurut Joseph Devito​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Komunikasi interpersonal merupakan komunikasi yang berlangsung antara dua orang atau lebih secara tatap muka. Menurut DeVito (1997:231), Komunikasi Antarpribadi (interpersonal) yaitu komunikasi yang berlangsung di antara dua orang yang mempunyai hubungan yang mantap dan jelas. Komunikasi ini yang mempengaruhi elemen- elemen dan mempunyai kesepakatan, perjanjian untuk mencapai tujuan yang dikehendaki. Contohnya pada paska pandemi:

  • Halo teman-teman, bagaimana kalau kita lanjutkan pengajian rutin melalui Zoom agar kita tetap bisa bersilaturahmi.
  • Hi Verena, bagaimana kondisimu setelah 14 hari masa karantina?
  • Bu, tolong perbanyak konsumsi vitamin C pada anak-anak untuk meningkatkan kekebalan tubuhnya ya.
  • Apakah keluargamu ada yang tertular Covid-19 selama pandemi berlangsung?  

Pembahasan

Komunikasi interpersonal adalah proses pertukaran informasi, ide, pendapat, dan perasaan yang terjadi antara dua orang atau lebih. Contoh komunikasi interpersonal (antarpribadi) seperti percakapan antara kedua teman, percakapan keluarga, dan percakapan antara tiga orang. Komunikasi interpersonal bisa terjadi dimana saja ketika menonton film, belajar, dan bekerja. Komunikasi interpersonal bisa disebut komunikasi antarpribadi. Ciri-Ciri Komunikasi Interpersonal adalah bahasa yang digunakan bisa formal dan informal. Memakai media tertentu misal telepon, ponsel, dan e-mail. Dilakukan dua orang atau lebih. Bersifat terbuka dan komunikatif.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi Komunikasi Interpersonalpada link berikut iniyomemimo.com/tugas/8028653

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mzmira dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Mar 23