Berikut ini adalah pertanyaan dari RiyalHenk pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Masyarakat majemuk terbentuk dari mengelompoknya masyarakat-masyarakat dari berbagai suku bangsa oleh sistem nilai yang disepakati, yang pada umumnya dilakukan secara paksa untuk menjadi tatanan sebuah bangsa dalam bingkai negara.space space Masyarakat majemuk memiliki banyak perbedaan dalam unsur kehidupan sehingga banyak juga fenomena yang akan terjadi dari keadaan masyarakat yang berbeda itu
Penjelasan:
1. Terjadinya segmentasi ke dalam bentuk-bentuk kelompok sosial
Kurang mengembangkan konsensus (kesepakatan bersama)
3. Relatif sering terjadi konflik
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kiranaplg280 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 30 Nov 22