11. Pernyataan berikut ini yang termasuk faktor intern penyebab perubahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari supians2005 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

11. Pernyataan berikut ini yang termasuk faktor intern penyebab perubahan sosial adalaha. Akulturasi dalam tradisi sekaten
b. Rusaknya ekosistem alam
c. Mahasiswa menemukan alternatif bahan pangan
d. Suku Dayak menggunakan keris
e. Peperangan Jepang melawan Sekutu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Akulturasi dalam tradisi sekaten

Penjelasan:

karena akulturasi adalah suatu proses perubahan yang dapat menyebabkan perubahan sosial. Akulturasi merupakan proses adaptasi asimilasi budaya baru oleh kelompok ketika terpapar budaya lain. Asimilasi budaya baru dalam tradisi Sekaten adalah contoh faktor internal yang dapat menyebabkan perubahan dalam masyarakat atau kelompok.

Bila jawaban sesuai, Jadikan jawaban terbaik ya!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Loky23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jun 23