strategi yang akan saya lakukan untuk menyelaraskan kebutuhan murid dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Finamuna2157 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

strategi yang akan saya lakukan untuk menyelaraskan kebutuhan murid dengan tujuan pembelajaran adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mengetahui kesulitan yang dihadapi oleh murid terlebih dahulu.

Penjelasan:

Pada soal di atas tidak dilampirkan materi apa yang dipelajari, maka jawaban saya di atas merupakan stretegi pembelajaran yang biasa digunakan oleh guru dalam menyelaraskan kebutuhan murid dengan tujuan pembelajaran. Strategi Inkuiri Learning adalah pembelajaran yang mempersiapkan situasi bagi anak untuk melakukan eksperimen sendiri; dalam arti luas ingin melihat apa yang terjadi, ingin melakukan sesuatu, ingin menggunakan simbol-simbol dan mencari jawaban atas pertanyaan sendiri, menghubungkan penemuan yang satu dengan penemuan yang lain, membandingkan apa yang ditemukan dengan yang ditemukan orang lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Randomo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Mar 23