jelaskan gejala sosial yang timbul di lingkungan sekolah akibat adanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaevarshna pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan gejala sosial yang timbul di lingkungan sekolah akibat adanya pandemi COVID-19

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

gejala sosial di lingkungan sekolah akibat pandemi covid-19 sebagai berikut:

  • Adanya isolasi sosial seperti siswa harus menjaga jarak fisik dan menghindari kontak fisik.
  • Interaksi sosial antar siswa menurun karena adanya pembatasan aktivitas sosial dan diberlakukannya pembelajaran jarak jauh (sekolah online) yang menyebabkan kecemasan dan kesepian pada siswa.
  • Siswa juga mengalami kesulitan beradaptasi seperti dengan perubahan seperti aturan baru, perubahan jadwal, dan penyesuaian dengan teknologi pembelajaran online yang dapat mempengaruhi kesejahteraan sosial mereka.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh balllqiiss dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Aug 23