Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang majemuk dan beragam. Dalam menciptakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari hanifa191361 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang majemuk dan beragam. Dalam menciptakan kesadaran berbangsa dan bernegara masyarakat membutuhkan proses yang sangat panjang untuk menerima keberagaman tersebut sebagai nilai kultural. Untuk menginternalisasi nilai tersebut terjadilah perubahan sosial yang membutuhkan waktu lama serta disertai perubahan kecil yang mengikutinya. Bentuk perubahan sosial seperti ini dinamakan . . .Select one:

A.
Evolusi

B.
Revolusi

C.
Nasionalisme

D.
Disintegrasi

E.
Kelompok primer

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

EVOLUSI

Evolusi memiliki arti yaitu perubahan sosial yang berlangsung sangat lama. Contoh dari evolusi adalah evolusi manusia (teori Darwin). Karena berlangsung lama, pada evolusi terdapat perubahan-perubahan kecil yang mengikuti perubahan utama tersebut. Selain evolusi, terdapat istilah revolusi yang berarti perubahan sosial yang berlangsung secara cepat.

SEMOGA MEMBANTU ;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stephanithalias dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Mar 23