Sebutkan & Jelaskan bentuk - bentuk perubahan sosial berdasarkan kriteria

Berikut ini adalah pertanyaan dari rifqi1995 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan & Jelaskan bentuk - bentuk perubahan sosial berdasarkan kriteria strategi, berikan masing - masing contohnya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Apa itu bentuk perubahan sosial? Seperti yang sudah disinggung sedikit di paragraf awal, perubahan sosial adalah bentuk peralihan yang menandakan sebuah perubahan pada kondisi sosial masyarkat, baik yang sifatnya besar atau kecil dan dalam atau luar. Berikut ini adalah definisi bentuk perubahan sosial dari para ahli di bidang ini

1. Hirschman

Hirschman mendefinisikan perubahan sosio kultural sebagai fenomena yang dipengaruhi oleh komunikasi, metode, dan cara berpikir masyarakat. Termasuk juga pengaruh faktor internal dan eksternal. Faktor internal dapat dipengaruhi oleh konflik, perubahan populasi, revolusi, penemuan baru, dan lainnya. Menurut Hirschmann, terjadinya perubahan sosial budaya yang dipengaruhi oleh faktor eksternal dapat disebabkan oleh bencana alam, pengaruh budaya asing, perang bahkan perubahan iklim.

2. Max Iver

Max Iver adalah salah satu sosiolog yang juga berbicara tentang perubahan sosial dan budaya. Budaya sosial didefinisikan sebagai perubahan sosial dengan hubungan sosial.

3. Max Weber

Berlawanan dengan pendapat Max Weber, perubahan sosial budaya adalah suatu keadaan yang terjadi dalam masyarakat yang disebabkan oleh ketidaksamaan dengan unsur-unsur yang ada.

4. Gillin

Hal ini berbeda dengan pandangan Gillin tentang perubahan sosial sebagai cara hidup yang dipengaruhi oleh perubahan kondisi material dan budaya, perubahan kondisi geografis, demografi, idealisme, dan penemuan-penemuan baru.

5. Kornblum

Kornblum, terjadinya perubahan sosial budaya disebabkan oleh perubahan komposisi budaya. Baik itu perubahan bertahap atau perubahan jangka panjang.

6. Kingsley Davis

Dalam masyarakat manusia, Kingsley Davis mendefinisikan perubahan sosial sebagai perubahan yang terjadi dalam struktur dan fungsi masyarakat.

7. Selo Sumardjan

Lebih sederhana, Selo Soemardjan menyatakan bahwa perubahan sosiokultural adalah perubahan pranata sosial. Dari beberapa pendapat di atas, kita dapat menyimpulkan bahwa bentuk perubahan sosial disebabkan oleh perubahan struktural dan perubahan fungsi sosial. Ketika perubahan sosial berubah, secara otomatis mempengaruhi budaya masyarakat itu sendiri.

8. William F. Ogburn

William F. Ogburn, perubahan sosial berfokus pada kondisi teknologi yang membawa perubahan dalam aspek-aspek tertentu dari kehidupan sosial manusia. Contoh dari perubahan sosial ini adalah kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berdampak besar pada pola pikir masyarakat.

Bentuk- bentuk Perubahan Sosial

Setelah mengalami proses perubahan sosial, maka terciptalah bentuk perubahan sosial baru yang berubah sesuai dengan kondisi yang terjadi. Berikut ini bentuk- bentuk perubahan sosial yang perlu Grameds ketahui:

1. Evolusi dan Revolusi

a. Evolusi

Evolusi adalah perubahan sosial yang berlangsung lama dan terjadi tanpa kehendak masyarakat itu sendiri. Perubahan sosial evolusioner selanjutnya dipengaruhi oleh dorongan masyarakat untuk beradaptasi dengan perkembangan zaman.

b. Revolusi

Revolusi adalah perubahan sosial yang terjadi selama periode yang cepat dan tidak terencana. Oleh karena itu, revolusi bukanlah evolusi tetapi perubahan sosial.

semoga membtu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wongsolono1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Dec 22