Berikut ini adalah pertanyaan dari puspaa97 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
4 dimensi yang berbeda. Empat dimensi perubahan tersebut yaitu perubahan ditingkat personal, relasional, struktural, dan budaya (budaya).
personal. Perubahan yang diakibatkan konflik dalam tingkat individu; baik mempengaruhi emosional, perilaku, dan spiritual.
relasional. Dalam dimensi ini, konflik mempengaruhi relasi sosial dimana didalamnya terdapat hubungan antar elemen kekuasaan, kekuatan, saling ketergantungan, dan cara komunikasi.
Struktural. Dalam dimensi ini perubahan karena dampak konflik dapat dilihat dari akar-akar (root cause) konflik dimana akan banyak berhubungan pula dengan struktur ekonomi, politik, dan sosial.
Budaya. Dalam dimensi perubahan akan dilihat dalam prespektif normatif, dalam seni yang berkaitan dengan nilai-nilai budaya yang ada dalam masyarakat. Konflik dalam tingkat ini menunjukkan pengaruh yang luat dalam mempengaruhi nilai-nilai budaya yang ada
Penjelasan:
semoga membantu.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alshabian03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 30 May 21