apa yang dimaksud dengan perubahan sosial dan berikan salah satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari yogi03492 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

apa yang dimaksud dengan perubahan sosial dan berikan salah satu contohnya perubahan yang ada di desa tempat tinggalmu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perubahan sosial adalah perubahan dalam masyarakat yang mempengaruhi sistem sosial, nilai, sikap, dan pola perilaku individu di antara kelompok. Perbedaannya itu adalah perubahan sosial menekankan perubahan yang terjadi pada aspek kultural (budaya) dan aspek struktural masyarakat.

contoh:

Penggunaan traktor menggantikan kerbau untuk membajak sawah. Adanya budaya baru untuk berbelanja secara online.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putumirah091 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21