Setiap pulang kuliah, Ridwan bersama teman- temannya menghabiskan waktu untuk nongkrong di

Berikut ini adalah pertanyaan dari intanc533 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Setiap pulang kuliah, Ridwan bersama teman-temannya menghabiskan waktu untuk nongkrong
di kafe hingga larut malam. Fenomena tersebut
menunjukkan gejala sosial berupa ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Fenomena tersebut menunjukkan gejala sosial berupa Hedonisme

Pembahasan

Gejala sosial tak lain adalah bentuk peristiwa-peristiwa/kejadian-kejadian yang terjadi dalam ruang lingkung kehidupan sosial masyarakat baik itu berupa perubahan positif maupun perubahan negatif. Perubahan-perubahan tersebut disebabkan oleh kemajuan teknologi dan peradaban manusia.

Soal diatas terkait gejala sosial di kehidupan modern masyarakat, oleh karena itu gejala yang terjadi adalah akibat perubahan sosial, yang contohnya misalnya :

  • Westernisasi => Pola hidup kebaratan, bertato, berpakaian tidak pantas, pengkonsumsi alkohol, dll.
  • Globalisasi => Pola hidup yang tidak mementingkan adat istiadat leluhur manusia dan lebih mementingkan kemajuan IPTEK dunia.
  • Modernisasi => Tidak suka memakai pakaian daerah, bahasa daerah, dan adat istiadat daerah. Semua perilaku berjalan dan berubah sesuai zaman.
  • Hedonisme => Lebih mementingkan urusan-urusan keduniaan, boros, berpedoman "suka suka gue", bomat, tidak mengindahkan waktu, dan lain sebagainya.

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

  • Kelas : 12
  • Mapel : Sosiologi
  • Materi : Perubahan Sosial
  • Kode : 12.20.1
  • Kata Kunci : gejala sosial, hedonisme, boros, gejala sosial tidak mengindahkan waktu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Exology01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21