Berikut ini adalah pertanyaan dari jennbrewster24 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Masyarakat desa bahu membahu bergotong royong membangun sarana jalan untuk kelancaran transportasi membawa hasil pertaniannya ke kota. Usaha berhasil membawa kemajuan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Hal itu menunjukkan telah terjadi perubahan sosial yang bersifat …Select one:
a. . Regres
b. Revitalisasi
c. Revolusi
d. Evolusi
e. Progres
a. . Regres
b. Revitalisasi
c. Revolusi
d. Evolusi
e. Progres
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
E.Progres
Penjelasan:
Dari soal diatas menunjukan bahwa :
Progres, merupakan perubahan sosial yang menggiring atau membawa ke arah kemajuan yang dapat menguntungkan kehidupan masyarakat sosial.
Semoga membantu :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh erickevannicholas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Jun 21