Berikut ini adalah pertanyaan dari marwasafitri3 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Contoh tindakan sosial dari pesan Buanglah Sampah pada Tempatnya sebagai berikut :
- Orang yang melewati tempat yang dituliskan bacaan atau pesan tersebut mencari tempat sampah untuk membuang sampah.
- Orang yang menuliskan pesan tersebut menyediakan tempat sampah, agar masyarakat bisa langsung menemukan tempat untuk membuang sampah.
Nilai yang terkandung dalam tindakan sosial dari pesan tersebut adalah tertib dan disiplin diri sendiri dan orang lain untuk mematuhi peraturan sesuai dalam pesan yang dituliskan.
Pembahasan
Tindakan sosial adalah tindakan individu yang mempunyai makna subyektif bagi dirinya sendiri dan diarahkan kepada tindakan orang lain. Dalam pertanyaan, pesan buanglah sampah pada tempatnya ditujukan untuk orang yang membuat pesan tersebut, serta orang yang membacanya.
Tindakan yang bisa dilakukan oleh orang yang membuat pesan adalah ia tidak membuang sampah sembarang dan akan lebih baik jika menyediakan tempat sampah ditempat tertulisnya pesan. Sedangkan pesan bagi orang lain artinya, siapapun yang melintasi tempat yang bertuliskan pesan itu, harus mematuhi dengan tidak membuang sampah sembarangan.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian tindakan sosial yomemimo.com/tugas/952311
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rinidinia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Nov 22