apakah dampak adanya kelompok patembayan dalam bidang pembagian kerja?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari azriarmansyah12 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah dampak adanya kelompok patembayan dalam bidang pembagian kerja?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dampak adanya kelompok patembayan dalam bidang pembagian kerja yaitu terbentuk kepentingan yang sama dan memiliki pola pemikiran yang sama pula. Misalnya kepentingan untuk menyuarakan kenaikan gaji dan layanan serta lain sebagainya.

Pembahasan

Masyarakat Patembayan (Gesellschaft) Merupakan ikatan lahir yang bersifat pokok untuk jangka waktu pendek, bersifat satu bentuk dalam pikiran belaka (imaginary) serta strukturnya bersifat mekanis sebagaimana dapat di umpamakan dengan sebuah mesin. Secara historis, retaknya kohesi atau solidaritas sosial dalam masyarakat muslim telah berlangsung lama dan retaknya kohesi sosial ini sulit terhindarkan akibat orientasi kepentingan dan kekuasan yang mengabaikan etika sosial.

Dalam hal ini, Spencer menggambarkan perkembangan masyarakat dari tipe masyarakat yang homogenymenuju tipemasyarakat yang heterogen. Perbedaan ini dianalogikan dengan tipe masyarakat primitif (yang homogeny) dan modern (yang heterogen) dan juga bisa kita sebut dengan masyarakat pedesaan dan masyarakat perkotaan.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang hubungan patembayan di dasarkan pada yomemimo.com/tugas/2168034

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh debyharfiani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Oct 22