Pada suatu hari, Andi bertemu dengan gurunya di jalan, sapaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari marmosthebeagle pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada suatu hari, Andi bertemu dengan gurunya di jalan, sapaan seperti apakah yang Andi harus lakukan?a. "Woi dek!"
b. "Selamat siang pak"
c. "Halo"
d. "Halo dek"​
Pada suatu hari, Andi bertemu dengan gurunya di jalan, sapaan seperti apakah yang Andi harus lakukan?a.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban Andi terhadap gurunya: b. "Selamat siang pak"

karena kata tersebut terbilang sopan dan ramah, dibandingkan kata menggunakan 'dek', sedangkan 'halo' biasa digunakan untuk menyapa orang/temen yang seumuran bukan yang lebih tua, kalo untuk orang yang lebih tua lebih baik 'halo pak/bu'.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OtnielGabriel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Nov 22