Berikut ini adalah pertanyaan dari annisazahranipah pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
16. Diferensiasi sosial masyarakat Indonesia diantaranya nampak dalam beragamnya budayakesenian tradisional. Diferensiasi sosial tersebut membentuk struktur sosial horizontal, artinya
hubungan sosial antara kelompok umat yang berbeda agama didasari prinsip ....
A keadilan sosial bagi masyarakat banyak
B. kesempatan mendapatkan penghidupan
C. kesamaan hak & kewajiban (derajat) sosial
D. kebebasan untuk menjalankan ajaran agama
E. kesesuaian dengan situasi dan kondisi masyarakat
hubungan sosial antara kelompok umat yang berbeda agama didasari prinsip ....
A keadilan sosial bagi masyarakat banyak
B. kesempatan mendapatkan penghidupan
C. kesamaan hak & kewajiban (derajat) sosial
D. kebebasan untuk menjalankan ajaran agama
E. kesesuaian dengan situasi dan kondisi masyarakat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D. kebebadan untuk menjalankan ajaran agama sesuai kepercayaan masing²
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syahilatulmuna2000 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 18 Jun 21