Jelaskan alasan anda mengapa resolusi konflik itu diperlukan dalam kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari abiarab83 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan alasan anda mengapa resolusi konflik itu diperlukan dalam kehidupan ber masyarakat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Resolusi konflik dibutuhkan dalam kehidupan bermasyarakat dikarenakan konflik yang tidak ditangani bisa berakibat pada ;

  • Perpecahan
  • Korban jiwa
  • Rusaknya fasilitas

PENJELASAN :

Resolusi konflik memiliki pengertian sebagai sesuatu yang dilakukan setelah terjadi konflik. Resolusi konflik memiliki tujuan untuk meminimalkan konflik yang ada.

Kita mengenal istilah "akomodasi" yang memiliki makna yaitu upaya penyelesaian konflik. Akomodasi bisa berupa :

  • Konsiliasi
  • Arbitrasi
  • Mediasi

Konflik yang tidak ditangani memiliki berbagai dampak negatif. Dampak terberat dari konflik yang sudah tidak tertangani adalah peperangan yang menimbulkan banyak korban jiwa.

Pelajari lebih lanjut :

SEMOGA MEMBANTU ;)

___________________________

__Detail Jawaban________

Kelas : X

Mapel : Sosiologi

Bab : 2 (Hubungan Sosial)

Kode Kategorisasi : 10.20.2

Kata Kunci : Konflik

____________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stephanithalias dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 May 21