Bagaimana nilai dirimu menjadi tanggung jawab?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fahmiridhos065 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana nilai dirimu menjadi tanggung jawab?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hidupmu adalah tanggung jawab dirimu sendiri”, seringkali ungkapan ini menjadi prinsip sebagian orang bahwa segala apapun yang mereka lakukan di dalam hidup akan menjadi tanggung jawab bagi diri mereka sendiri. Pengertian tanggung jawab menurut para ahli adalah memiliki sikap, status atau beban yang berkaitan dengan keandalan dan kepercayaan yang akan dijaga dengan sebaik mungkin. Dengan kata lain, makna tanggung jawab adalah menerima dan menjaga setiap konsekuensi yang didapatkan oleh individu atas setiap sikap, tindakan dan keputusan yang dirinya ambil. Contoh sikap bertanggung jawab yang paling sederhana adalah ketika kita meminjam pulpen rekan kerja kita, maka kita harus mengembalikannya lagi setelah pemakaian sudah selesai. Jika perlu, kita harus meletakkannya di tempat yang sama seperti saat kita meminjamnya.

Selain itu, contoh tanggung jawab dalam pekerjaan adalah ketika bos kita meminta agar kita menyelesaikan satu laporan keuangan dalam waktu dua hari. Nah, menyelesaikan laporan keuangan tersebut dengan tepat waktu bisa dikatakan sebagai contoh tanggung jawab yang kita lakukan dalam pekerjaan. Oh ya, tanggung jawab juga memiliki beberapa bentuk loh. Macam-macam tanggung jawab diantaranya adalah tanggung jawab terhadap diri sendiri, tanggung jawab terhadap masyarakat. Selain itu, kita juga bisa melihat contoh tanggung jawab terhadap keluarga atau contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitiasiyahtazam06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22