15. Pak Tono sangat membenci Weda yang muncul sebagai saingan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wiliammerza pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

15. Pak Tono sangat membenci Weda yang muncul sebagai saingan dagangnya. Setiap hari, Pak Tono sibuk mencari cara untuk menjatuhkan Weda, termasuk melalui ilmu gaib. Ilmu pelet yang diberikan kepada Weda oleh Pak Tono ditujukan agar saingannya itu tidak sukses dalam menangani bisnisnya. Tindakan Pak Tono termasuk dalam konflik..... a. Nonrealistis b. Realistis c. Integrasi d. Antar individu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Realistis

Penjelasan:

Perlakuan Pak Tono terhadap usaha Weda akibat perasaan kecewa dan iri. Maka ini termasuk konflik realistis. Konflik realistis adalah konflik yg mncl akbat kekecewaan antar individual atau kelompok.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh redr51796 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Apr 22