Gender merupakan pembagian peran dantanggung jawab pria ataupun wanita sebagaihasil

Berikut ini adalah pertanyaan dari miftqulkhoiriah pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Gender merupakan pembagian peran dantanggung jawab pria ataupun wanita sebagai
hasil konstruksi budaya yang berkembang dalam
masyarakat. Berikan tiga contohnya dalam
kehidupan sehari-hari!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Istri yang harus bekerja di rumah, mengurus anak, dan melayani suami.

2. Pria harus memberikan nafkah kepada keluarga

3. Wanita tidak boleh memimpin

4. Pria yang bekerja sebagai juru masak akan dianggap "berbeda" dari pria pada umumnya

5. Anak perempuan hanya boleh memainkan mainan yang identik dengan perempuan, seperti boneka.

Penjelasan:

Gender tersebut dikonstruksi oleh masyarakat, dapat pula disebabkan adanya sosialisasi nilai tersebut di dalam keluarga, misalnya seorang anak ditanamkan sejak kecil bahwa anak perempuan hanya boleh memainkan boneka (contoh no.5). Masyarakat Indonesia menganggap bahwa gender = jenis kelamin.

Semoga dapat menjawab. Mohon koreksinya jika salah. Terima kasih^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Pingky94 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Feb 22