jelaskan agen sosialisasi- masyarakat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari KamilaSafitri pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan agen sosialisasi
- masyarakat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian

Agen sosialisasi adalah pihak-pihak yang melaksanakan atau melakukan sosialisasi.

Peran

Agen sosialisasi berperan dalam penyebaran sebuah pesan khusus dimana ia bertugas atau berperan di masyarakat.

Siapa aja Agen Sosialisasi?

4 Agen Sosialisasi Utama, yaitu :

  1. Keluarga
  2. Kelompok bermain
  3. Media Massa
  4. Lembaga Pendidikan

Semoga terbantu, Maaf jika saya masih ada yang salah ataupun kurang. Terimakasih ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MosesGaming24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Aug 21