Berikut ini adalah pertanyaan dari blackcybersteel pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jenis jenis masalah individu :
1. Masalah pengajaran atau belajar
Dalam perbuatan belajar dapat timbul berbagai masalah baik bagi pelajar itu sendiri maupun bagi pengajar.
2. Masalah pendidikan
Dalam hubungan ini individu mengalami berbagai kesulitan yng berhubungan dengan kegiatan pendidikan pada umumnya.
3. Masalah pekerjaan
Masalah-masalah ini berhubungan dengan memilih pekerjaan. Misalnya dalam memilih latihan-latihan tertentu untuk pekerjaan tertentu, memilih jenis-jenis pekerjaan yang cocok dengan dirinya, mendapatkan penjelasan tentang jenis pekerjaan, penempatan dalam pekerjaan tertentu dan memperoleh penyesuaian yang baik dalam lingkungan pekerjaan tertentu.
4. Masalah penggunaan waktu senggang Masalah ini dirasakan oleh murid dalam menghadapi waktu-waktu luang yang tidak terisi oleh suatu kegiatan tertentu.
5. Masalah sosial
Kadang-kadang murid menghadapi kesulitan dalam hubungannya dengan individu lain atau ddengan lingkungan sosialnya.
Penjelasan:
Semoga membantu! :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ratnasusanti39885 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 06 Jan 22