contoh Pemberdayaan Masyarakat dengan Kearifan Lokal + penjelasan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari angel4n6311 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh Pemberdayaan Masyarakat dengan Kearifan Lokal + penjelasan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pelatihan dan Pembinaan untuk para Petani

Penjelasan:

Untuk menghasilkan produk pertanian yang memiliki nilai jual yang lebih dari hasil pertanian konvensional, maka perlu adanya pelatihan dan juga pembinaan bagi petani. Salah satu contohnya adalah bagaimana petani dapat menghasilkan produk pertanian organik yang menjadi minat pasar karena kelebihan di bidang kesehatan serta bagi petani memiliki harga yang lebih baik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh onoaminuk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22