Ringkasan cerita coban rondo dengan menggunakan bahasamu sendiri

Berikut ini adalah pertanyaan dari nikadekseniastiti pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ringkasan cerita coban rondo dengan menggunakan bahasamu sendiri

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

awal mula kisah cerita coban rondo yaitu kisah yang menceritakan tentang sepasang pengantin baru ia bernama dewi anjarwati dan pengantin pria raden Baron kusuma, dewi anjarwati berasal dari gunung Kawi dan raden Baron kusuma berasal dari gunung anjasmara , disitulah ada air terjun yang merupakan tempat dewianjarwati menunggu suaminya, silang berganti mitos tentang sepasang pengantin bernama dewi anjarwati dan pengantin pria raden Baron kusuma dan nama air terjun tersebut diberikan nama coban rondo, rondo di ambil dari bahasa Jawa bila di artikan dalam Indonesia artinya janda maka itu lah tempat tersebut di berikan nama coban rondo.

____________________

#Belajarbersamabrainly

____________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kurniagans dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21