Berikut ini adalah pertanyaan dari habelhs3225 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Produk video dan musik digital yang bermutu bisa kita persepsikan sebagai sebuah produk yang dalam prosesnya telah mencapai kualitas tertentu menurut standar yang sudah ditentukan oleh organisasi, industri dan orang-orang yang berkecimpung dalam kedua bidang tersebut. Sedangkan hubungan antara proses produksi dan faktor pengulangan terletak pada prosesnya, dimana faktor pengulangan merupakan bagian dari proses produksi itu sendiri.
Pembahasan:
Karena baik buruknya konten dari sebuah produk video dan musik merupakan hal yang subjektif maka ada baiknya kita lebih membahas masalah kualitas kedua produk ini dari proses produksinya saja.
Bagaimana musik/video tersebut dibuat, alat apa yang digunakan untuk merekam, perangkat apa yang digunakan untuk mengolah/proses editing, hingga bentuk akhirnya. Nah, untuk mencapai kualitas tertentu tentu dalam prosesnya hal-hal yang disebutkan tadi harus menggunakan kaidah-kaidah yang sudah ditentukan sebagai standar umum.
Standar itu sendiri bisa terbagi dalam banyak kategori, dimana sebagian diantaranya menjabarkan tentang hal-hal yang bersifat umum sedangkan lainnya lebih spesifik.
Contohnya, secara logika video dengan resolusi tinggi diatas 1920 piksel (misalnya 4K) bisa kita pastikan sebagai video dengan mutu yang bagus, tapi di sisi lain kita juga harus memperhatikan hal-hal seperi sumber/bahan video, target bitrate, standar kualitas suara hingga codec.
semoga membantuu!!!!
semangaatt belajarnya....>_<
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Friskiladynantitolan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 09 Aug 21