Di suatu daerah, masyarakatnya memiliki kebiasaan tidak baik. Sampah dibuang

Berikut ini adalah pertanyaan dari yesiamargrethsinaga pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di suatu daerah, masyarakatnya memiliki kebiasaan tidak baik. Sampah dibuang sembarangan, saluran air tersumbat, sering banjir dan terkesan kumuh. Pemerintah daerah setempat meminta peneliti untuk melakukan kajian bagaimana strategi yang harus ditempuh agar masyarakat memiliki kesadaran dalam menjaga kebersihan lingkungan. Strategi ini akan dituangkan dalam prioritas program kerja pemerintah daerah. Fungsi sosiologi dalam menangani masalah tersebut adalah ….a. Membantu pemerintah melakukan pembangunan sosial
b. Mengevaluasi proses pembangunan sosial masyarakat
c. Membantu dalam perenanaan pembanguanan sosial
d. Memberikan data orang yang berperilaku tidak baik
e. Menjaga kebersihan dan kenyamanan lingkungan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Soal tersebut menjelaskan fungsi ilmu sosiologi dalam menanggapi permasalahan sosial, maka fungsi sosiologi dalam hal ini adalah sebagai pemecah masalah sosial. Peran ilmu sosiologi adalah memberikan informasi yang berkaitan dengan masalah sosial untuk memudahkan analisis dan menentukan pemecahan masalah yang sesuai.

Jadi, jawabannya adalah c. Membantu dalam perenanaan pembanguanan sosial.

Penjelasan:

Semoga membantu!!!

#Ayo belajar bersama branly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Mar 22