bagaimana cara mengatasi kejahatan white collar crime agar tidak terus

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayakayayy pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

bagaimana cara mengatasi kejahatan white collar crime agar tidak terus terjadi terhadap orang yang sama maupun terjadi pada orang baru! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Langkah-langkah pencegahan :

1. Penanganan pada sisi-sisi peluang-peluang terjadinya WCC (membangun sistem kontrol hingga menempatkan orang-orang yang mampu menjaga marwah penegakkan hukum maupun pencegahan wcc),

2. Melakukan edukasi dan disebarluaskan ke publik secara langsung maupun media agar dapat diketahui apa, bagaimana, mengapa WCC terjadi dan dapat mengajak segenap warga peduli berperan serta untuk cara-cara pencegahanya,

3. Penegaakkan hukum yang tegas, tidak tebang pilih dan berdampak pada adanya efek jera.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RyoEvander dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Mar 22