Masalah yang muncul akibat pengaruh globalisasi adalah .....

Berikut ini adalah pertanyaan dari Cbalqis5507 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Masalah yang muncul akibat pengaruh globalisasi adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Masalah yang muncul akibat pengaruh Globalisasi adalah:


1. Menurunnya semangat gotong royong, kerjasama, kepedulian, dan solidaritas.
2. Timbulnya sikap yang kebarat-baratan atau westernisasi.
3. Sikap anggota masyarakay cenderung Individualistis
4. Arus informasi yang tak terkendali.
5. Mainan, pakaian, dan yang berhubungan dengan tradisional sedikit demi sedikit akan luntur, menjadi serba Modern.



Semoga bermanfaat, maaf jika salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lidyanastasya11 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22