Apa itu propaganda dan contohnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ROxZ pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa itu propaganda dan contohnya​
Apa itu propaganda dan contohnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut KBBI

Propaganda adalah suatu penerangan atau paham, pendapat, dan lain sebagai yang menjadi benar dan salah yang mungkin dikembangkan dengan sebuah tujuan untuk meyakinkan orang supaya menganut sebuah aliran, sikap, dan juga arah dari tindakan tertentu.

Menurut Ralph D. Casey

Propaganda adalah sebuah bentuk usaha yang akan dilakukan secara sengaja serta sadar untuk menetapkan sebuah sikap dan mengubah suatu pendapat yang telah berkaitan dengan doktrin atau juga program dari dipihak lain merupakan sebuah yang sadar dari berbagai lembaga-lembaga komunikasi untuk dapat menyebarkan fakta di dalam semangat obyektivitas dan juga kejujuran.

Menurut Barnays

Propaganda yang modern merupakan usaha yang memiliki sifat yang konsisten dan juga secara terus menerus untuk dapat menciptakan dan membentuk berbagai peristiwa dengan tujuan mempengaruhi sebuah hubungan publik terhadap sebuah penguasa serta kelompok.

Menurut R.A santoso sastropoetro

Propaganda adalah bentuk penyebaran dari pesan yang telah lebih dulu direncanakan dengan cara teliti untuk dapat mengubah sikap, padangan, pendapat serta tingkah laku dan penerima dari komunikasi sesuai dengan sebuah pola yang ditetapkan oleh para komunikator.

Menurut Lasswell

Propaganda secara luas ialah suatu teknik untuk dapat mempengaruhi semua kegiatan manusia dengan sebuah memanifulasikan representasinya.

CONTOH PROPAGANDA

RRI DAN TVRI

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FarhanChans dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 May 22