Berikut ini adalah pertanyaan dari yesiamargrethsinaga pada mata pelajaran B. perancis untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Contoh kalimat dalam bahasa Prancis dengan menggunakan kata sifat :
- La fille est belle : Anak perempuan itu cantik.
- La fruit n'est pas mûr, le goût est encore amer : Buah itu belum matang, masih pahit rasanya.
- l'élève est paresseux : Murid itu malas.
- il est humble : Dia bersikap rendah hati.
- Le chat est mignon : Kucing itu lucu.
- La table est chère : Meja itu mahal.
- La moto est rapide : Motor itu cepat.
- La homme est beau : Laki-laki itu tampan.
- I'enfant est paresseux : Anak itu malas.
- La gamin est mauvais : Anak itu jahat.
L'explication:
Kata sifat (l'adjectif) adalah kata yang memberikan penambahan pada arti suatu kata benda sehingga memiliki arti kata yang lebih spesifik.
Dalam bahasa Perancis kata sifat terbagi 2, yaitu :
- Les adjectifs épithètes. Les adjectifs épithètes ditempatkan langsung setelah atau sebelum kata bendanya.
- Les adjectifs attributs. Les adjectifs attributs ditempatkan setelah kata kerja statis.
Apprenez en davantage:
- Matériel à propos l'adjectif : yomemimo.com/tugas/49978098
- Matériel à propos vocabulaire : yomemimo.com/tugas/47567310
- Matériel à propos temps : yomemimo.com/tugas/49959017
Détails:
Sujet : français
Catégorie : Les adjectifs
Niveau : Elémentaire
Code : 17
Mots-clés : l'adjectif
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 May 22