Berikut ini adalah pertanyaan dari nasafara449 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Sebutkan 2 tarian khas daerah kalian
Nt:
no ngasal
selamat menjawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Tari tunggal, Tari berpasangan, Tari kelompok
2. Tari remong dan tari jaranan
Pendahuluan
Seni tari
Tari adalah suatu karya seni dengan menggerakkan badan agar menjadi suatu gerakan yang indah dan menawan.
3 bentuk karya tari
- Tari tunggal → Tari yang ditarikan oleh satu orang, contoh nya adalah Tari Pendet, Tari Golek, Tari Panji semirang, Dll
- Tari berpasangan → Tari yang ditarikan oleh dua orang, contoh nya adalah Tari piring ,Tari serampang dua belas, Tari ketuk tilu, Dll
- Tari kelompok → Tari yang ditarikan oleh 3 orang atau lebih, contoh nya adalah Tari Kecak, Tari Saman, Tari tortor, Dll
Hal yang harus diperhatikan saat menari :
- Gerakan
- Tata panggung
- pola lantai
- musik yang mendukung gerakan
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang manfaat tari : yomemimo.com/tugas/1725563
- Materi tentang tujuan dan fungsi kritik tari : yomemimo.com/tugas/2529118
- Materi tentang unsur-unsur tari : yomemimo.com/tugas/151354
Detail Jawaban :
Kelas : 9
Mapel : seni
Bab : 13 - komposisi tari
Kode Kategori : 9.19.13
Kata kunci : bentuk karya tari, tari daerah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elga815 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 24 Aug 22