Alat musik dalam permainan musik ansambel menurut fungsinya terbagi 3

Berikut ini adalah pertanyaan dari tandatanya9001 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Alat musik dalam permainan musik ansambel menurut fungsinya terbagi 3 kelompok sebutkan! Lalu jelaskan masing2 dari kelompok alat musik tersebut..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

=>>soal:

Alat musik dalam permainan musik ansambel menurut fungsinya terbagi 3 kelompok sebutkan! Lalu jelaskan masing² dari kelompok alat musik tersebut..

>>pembahasan

musik ansambel merupakan sajian yg pada saat dipertunjukkan dilakukan oleh beberapa dalam sebuah kelompok yg menggunakan berbagai jenis alat musik. alat musik yg digunakan pada pertunjukkan musik ansambel adalah alat musik yg mempunyai unsur ritmis, melodis, serta harmonis. Untuk menampilkan musik ansambel bukan hanya berbekal keterampilan, tetapi juga kerja sama yg baik, karena ditampilkan oleh beberapa orang.

>>Terkait pembagian kelompok dalam musik ansambel berdasarkan fungsinya, berikut penjelasan beserta contoh alat musiknya:

>•Ansambel melodis, yakni alat musik yg

digunakan untuk memainkan rangkaian

nada yg merupakan melodi dalam suatu

lagu.Contohnya seperti pianika, biola,

harmonika, dan lain sebagainya.

>•Ansambel Ritmis, yakni alat musik yg di

digunakan untuk mengatur irama pada

lagu. Contohnya seperti gong, gendang,

drum, dan lain sebagainya.

>•Ansambel Harmonis, yakni alat musik yg

pada umumnya digunakan merangkai nada

sebagai melodi lagu sekaligus untuk mengatur

irama pada lagu.Contohnya seperti gitar dan

keyboard

>>>kesimpulannya:

jadi, alat musik ansambel menurut fungsinya terbagi 3 kelompok yaitu Ansambel melodis, Ansambel Ritmis, Ansambel Harmonis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nnurmasari53 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 24 Jul 22