bagaimana cara agar produk tetap aman dan terjaga keutuhannya?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari xiren1140 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara agar produk tetap aman dan terjaga keutuhannya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam suatu barang atau makanan yang akan dijual, penggunaan kemasan itu sangat penting karena digunakan untuk menjaga produk agar tetap aman dan kualitasnya terjaga. Selain itu, juga dipergunakan untuk menarik minat masyarakat pada produk yang sohibul jual, karena kemasan ini adalah hal pertama yang konsumen lihat. Semakin bagus desain kemasan produk tersebut, maka dapat meningkatkan penjualan.

Pengemasan ini dilakukan setelah proses pembuatan produk. Dengan adanya kemasan atau packaging dari suatu produk, produk akan aman dari kerusakan yang terjadi baik dari luar maupun dalam. Jadi, suatu produk akan tetap terjaga kualitasnya sampai berada di tangan konsumen.

Pada suatu kemasan, biasanya ditambahkan detail seperti tanggal kadaluarsa, komposisi, tempat produksi, nama produk dan lain lain. Pemilihan packaging tergantung dari produk apa yang akan dijual. Jika produk makanan yang ingin dijual, biasanya memiliki kemasan plastik. Namun untuk beberapa makanan yang berkuah dan panas, biasanya kemasan berupa mangkok sterofoam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khenzatrio2006 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Jun 22