Quiz | comeback! 1. Seni Tari Kecak dan Tari kupu-kupu

Berikut ini adalah pertanyaan dari fidagayu123 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quiz | comeback!1. Seni Tari Kecak dan Tari kupu-kupu adalah tarian yang berasal dari daerah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Seni Tari Kecak dan Tari Kupu-Kupu adalah tarian yang berasal dari Bali

Pembahasan

Tari kecak adalah pertunjukan tarian seni dari Bali yang menceritakan tentang Ramayana, Tarian ini biasanya dimainkan oleh laki-laki. Para pemain laki-laki berbaris melingkar dengan mengucapkan "Cak" dan mengangkat kedua lengan, tarian ini menggambarkan kisah Ramayana dengan Kera yang menghabisi Rahwana.

Tari Kupu-Kupu juga termasuk tarian dari daerah Bali, namun kesannya lebih ke tarian kreasi baru. Tarian ini menggambarkan tentang ketentraman, kedamaian hidup sekelompok kupu-kupu yang berpindah dari bunga satu ke bunga yang lain.

======================================

Cara melakukan tarian kecak:

  1. pada awal menggerakkan badan ke arah kanan dan kiri, dengan mengikuti irama "cak, cak, cak...".
  2. saat irama mulai melambat, angkat tangan kemudian saat irama mulai cepat, getarkan tangan sesuai kecepatan iramanya.

Cara melakukan tarian kupu-kupu:

  1. hal pertama yang di lakukan adalah mengikuti gerakan kupu-kupu di tempat.
  2. kedua lakukan gerakan kupu-kupu terbang memutar.
  3. lakukan gerakan melompat sesuai irama/lagu.
  4. lakukan gerakan dengan membuka dan menutup sayap seakan-akan layaknya kupu-kupu.

Detail jawaban.

  • Kelas : IV (empat)
  • Mata pelarajan : SBDP
  • Kode soal : -
  • Kode kategori : -
  • Kata kunci : Tarian Daerah Bali

Pelajari lebih lanjut.

  1. Tentang Tari kecak: yomemimo.com/tugas/2896695
  2. Tentang Tari Kupu- Kupu: yomemimo.com/tugas/5500737
  3. Cara melakukan Tari Kecak: yomemimo.com/tugas/38642752
  4. Cara melakukan Tari Kupu-Kupu: yomemimo.com/tugas/18687514

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LimitBrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 Aug 22