Apa yang di maksud ragam hias ? 2.apa yang dimaksud

Berikut ini adalah pertanyaan dari komangrama3465 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang di maksud ragam hias ? 2.apa yang dimaksud dengan tekstil? 3.sebutkan 5 jenis tekstil! 4.penerapan ragam hias pada bahan tekstil dapat di lakukan dengan cara apa saja? 4.sebutkan motif ragam hias yang di gunakan dalam tekstil dan kayu! 5.tuliskan beberapa ragam hias pada kayu yang ada disekitar rumah kalian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 apa yang dimaksud ragam hias: Ragam hias adalah visualisasi dalam suatu karya kerajinan atau seni yang bertujuan untuk menghias.

2 tekstil: bahan yang terbuat dari benang hasil pemintalan serat yang kemudian ditenun, dirajut atau dengan cara penyatuan serat berbentuk lembaran menggunakan atau tanpa bahan perekat yang dipres. Berdasarkan modul Pengantar Ilmu Tekstil karya Muh.

3 5 jenis tekstil:

- Songket

- Batik

- Tenun ikat

- Kain tapis

- Kain gringsing

- Tenun Buna

4 Penerapan ragam hias pada bahan tekstil dapat dilakukan dengan cara

'membatik

'menenun

'membordir

'menyulam

'melukis,. namun penulis memfokuskan pada prosesmelukis

5 Karya ragam hias ini dapat muncul berupa-motif tenunan, gambar pada kain (misalnya batik), songket, ukiran

-pahatan pada kayu/batu.

6. ragam hias pada kayu:

Penerapan ragam hias pada bahan kayu dapat dilakukan dengan cara

-mengukir

-menggambar (melukis) atau gabungan keduanya.

Mengukir dalam hal ini adalah membentuk tonjolan dan cekungan berbentuk ragam hias tertentu pada permukaan kayu dengan menggunakan alat pahat.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Jangan lupa follow

dan jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadeaputri07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22