Ciri umum make up dalam pementasan pantomime adalah ………

Berikut ini adalah pertanyaan dari Roxanne9294 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ciri umum make up dalam pementasan pantomime adalah ………

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B. Pulasan wajah dengan warna putih

PEMBAHASAN

Pertanyaan diatas kurang lengkap, seharusnya ditambahkan dengan empat opsi jawaban berikut ini:

Ciri umum make up dalam pementasan pantomime adalah...

A. Make up yang kontras.

B. Pulasan wajah dengan warna putih.

C. Disesuaikan dengan karakter yang dimainkan.

D. Make up sewajarnya.

. . . . . .

Pantomim merupakan pertunjukan yang tidak mengeluarkan suara dan hanya memperagakan gerakan-gerakan, isyarat, maupun ekspresi dengan diiringi lagu. Pulasan wajah dengan warna putih pada pemain pantomim guna untuk memperjelas ekspresi. Orang yang bermain pantomim disebut pantomimer.

Dalam pantomim, seorang pantomimer meniru suatu kegiatan seperti memanjat, mencangkul, dan sebagainya. Namun, tidak boleh mengeluarkan suara.

Pelajari lebih lanjut:

Klik link berikut untuk mengetahui lebih lanjut tentang materi pantomim:

Detail jawaban

  • Kelas : 7
  • Mapel : Seni Budaya
  • Bab : 8 - Pementasan Teater
  • Kode kategorisasi : 7.19.8

Kata kunci: Pantomim.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Aug 22