Berikut ini adalah pertanyaan dari intansekar692 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Aristoteles
Ilmuwan luar negeri ini menyatakan bahwa seni tari adalah suatu gerakan ritmis yang memiliki tujuan untuk memberikan visualisasi karakter dan tingkah laku manusia sebagai mana mereka menjalaninya.
2. Corrie Hartong (1906-1991)
Corrie Hartong mengungkapkan pendapatnya bahwa seni tari adalah gerak-gerak badan yang diberi nuansa ritmis dan dilakukan dalam suatu ruang.
3. Curt Sachs (1881-1959)
Curt Sachs berpendapat seni tari adalah pelafalan jiwa manusia melalui gerak berirama yang memiliki nilai estetika.
4. John Weaver (1673-1760)
Arti seni tari menurut John Weaver adalah gerak-gerak teratur yang elegean, dibentuk secara harmonis dari sikap yang elok, dan melawan postur tubuh yang anggun.
5. Franz Boas (1958-1942)
Seni tari adalah gerak-gerak ritmis setiap bagian tubuh, lambaian lengan, gerak dari torso atau kepala, atau gerak-gerak dari tungkai serta kaki.
6. Margaret H’Doubler (1889-1982)
Margaret H’Doubler menyatakan seni tari adalah ekspresi gerak ritmis dari keadaan-keadaan perasaan yang secara estetis dinilai, yang lambing-lambing geraknya dengan sadar dirancang untuk kenikmatan serta kepuasan dari pengalaman-pengalaman ulang, ungkapan, berkomunikasi, melaksanakan, serta dari penciptaan bentuk-bentuk.
7. Andre Levinson (1887-1933)
Andre Levinson menyatakan seni tari adalah gerak tubuh yang berkesinambungan melewati ruang yang telah ditentukan sesuai dengan ritme tertentu serta mekanisme yang sadar.
8. Judith Lynne Hanna (1936)
Judith Lynne Hanna menyatakan seni tari adalah plastis dari gerak yang visual terlihat sepintas.
9. Hawkins
Hawkins mengemukakan tentang seni tari adalah ekspresi jiwa manusia yang diubah menjadi gerak oleh imajinasi si penciptanya.
10. John Martin (1893-1985)
John Martin menyampaikan seni tari adalah gerak sebagai pengalaman yang paling awal dari kehidupan manusia
Penjelasan:
Maaf Kalau Salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abyz041206 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 09 Nov 22